Inilah 9 Kota Mati Paling Terkenal di Dunia

 On Feb 7, 2014  

ZAMAN dulu beberapa kota ini menjadi simbol sebuah peradaban dan kehidupan dengan segudang cerita mengiringinya. Namun kini, kota-kota ini ditinggalkan seluruh penghuninya dan menjadi kota mati bahkan beberapa diantaranya berhantu.

Bangunan berarsitektur luar biasa itu kini hanya menjadi bangkai. Konon banyak arwah menempati lantaran memang tidak satu pun kehidupan manusia ada di sana. Meski demikian, kota-kota ini menjadi layak dikunjungi sebab nilai sejarahnya.

Di mana saja kota mati paling tersohor sejagat? Dilansir dari travellone.com :

9. Prypiat, Ukraina Utara


Inilah 9 Kota Mati Paling Terkenal di Dunia


Kota besar di tempat paling terasing di Ukraina utara ini merupakan bekas perumahan para pekerja kawasan nuklir Chernobyl. Kawasan ini langsung menjadi kota mati setelah terjadi bencana nuklir menewaskan hampir 50 ribu jiwa.

Kini lokasi itu menjadi museum dan bagian sejarah erat kaitannya dengan Uni Sovyet. Nampak terlihat bangunan apartemen, kolam renang, rumah sakit, dan lainnya hancur. Semua isi dalam bangunan ditinggalkan begitu saja seperti pelbagai dokumen, televisi, mainan anak, pakaian, serta benda-benda lain.

8. Kolmanskop, Namibia

Inilah 9 Kota Mati Paling Terkenal di Dunia 

Kolmanskop merupakan kota hantu di selatan Namibia. Letaknya hanya beberapa kilometer dari pelabuhan Luderitz. Pada 1908 orang-orang di pelabuhan berbondong-bondong menuju padang pasir Namib demi mencari berlian dan memang melimpah di sana. Dalam dua tahun saja, orang-orang Luderitz mampu membangun kota di tengah padang pasir dengan baik termasuk menyediakan prasarana tempat judi, sekolah, rumah sakit, serta rumah-rumah eksklusif.

Namun saat perang dunia pertama jual beli berlian menjadi terhenti. Kegiatan perekonomian kota menurun, dan kebutuhan hidup tidak lagi bisa dipenuhi sebab perang membuat krisis. Pada 1950 banyak orang mulai meninggalkan kota itu. Kota ini sedikit demi sedikit kembali tertimbun pasir dan hanya menyisakan sebuah bangunan nampak seperti gedung teater masih berdiri. Selebihnya rusak digerus pasir, bahkan ada yang sudah tenggelam.

7. Sah Zhi, Taiwan

 Inilah 9 Kota Mati Paling Terkenal di Dunia

Di utara Taiwan pernah dibangun sebuah kampung bernuansa masa depan (futuristik) dengan bangunan mirip obat tablet. Awalnya ini hanya sebagai tempat peristirahatan mewah untuk para taipan Taiwan. Namun banyak kecelakaan fatal saat proyek pembangunannya berlangsung akhirnya dihentikan.

Pembangunan ditambah mengalami kesulitan dana dan sumber daya manusia. Akhirnya proyek tempat ini benar-benar dihentikan. Sah Zhi menjadi kota mati dan konon dihuni para hantu dari para pekerja yang tewas saat membangun kota itu.

6. Varosha, Cyprus

 Inilah 9 Kota Mati Paling Terkenal di Dunia

Kota Varosha terletak di Republik Siprus bagian utara namun tidak diakui oleh pemerintah negara ini sebab invasi Turki.

Awalnya pada 1970 kota ini menjadi kota tujuan wisata utama di Cyprus. Untuk memberikan pelayanan yang memuaskan kepada para wisatawan, kota ini membangun berbagai bangunan mewah dan hotel. Namun empat tahun kemudian tentara Turki menduduki kota itu dan memagarinya.

Tidak boleh ada yang keluar masuk kota tersebut tanpa seijin dari tentara Turki dan tentara Perserikatan Bangsa-Bangsanya. Rencana Varosha bakal dikembalikan di bawah tangan kendali Yunani, namun rencana tersebut tidak pernah terwujud. Hampir selama 34 tahun kota itu dibiarkan dan tidak ada perbaikan.

5. Craco, Italia

 Inilah 9 Kota Mati Paling Terkenal di Dunia

Kota Craco terletak di wilayah Basilicata, Italia, dekat Teluk Taranto. Kota ini khas dengan perbukitan dan masyarakatnya hidup sejahtera menjadi petani gandum.

Namun pada 1922 bencana alam mulai menimpa Craco. Cuaca buruk serta gempa bumi, tanah longsor, dan perang dunia pertama membuat kota dengan populasi sekitar 2.000 orang ini bermigrasi ke Amerika Utara. Mereka rame-rame pindah massal lantaran tidak tahan dengan keadaan itu.

4. Kadykchan, Rusia

 Inilah 9 Kota Mati Paling Terkenal di Dunia

Kota Kadykchan merupakan kota kecil di Rusia yang hancur saat Uni Sovyet runtuh. Penduduk setempat berusaha berjuang mendapatkan akses air bersih, pelayanan kesehatan, dan juga sekolah.

Awalnya kota itu berpopulasi 12 ribu orang. Namun pemerintah Rusia menyuruh warga mengosongkan kota itu dan menempati rumah baru di kota lain. Mereka meninggalkan rumah dengan segala perabotannya. Anda bisa menemukan buku, mainan, pakaian, dan pelbagai barang di Kadykchan.

3. Oradour SuR Glane, Prancis

 Inilah 9 Kota Mati Paling Terkenal di Dunia

Sebuah perkampungan kecil bernama Oradur Sul Glane terletak di Prancis menjadi saksi bisu kekejaan perang dunia ke II. Sekitar 624 dibantai tentara Jerman sebagai bentuk pembalasan atas perlakuan Negeri Menara Eiffel itu.

Jerman saat itu hendak menyerang di perbatasan Oradour Sul Glane namun kota ini malah diporak porandakan. Hingga kini kota mati itu menyisakan puing bangunan dan kehidupan sunyi menyeramkan.

2. Kowloon, China

 Inilah 9 Kota Mati Paling Terkenal di Dunia

Kowloon, masuk dalam wilayah luar Hong Kong, China. Tempat ini dulunya sebagai basis tentara Jepang selama perang dunia ke II. Setelah Nippon mengalah pada sekutu, Kowloon diambil alih penduduk entah datang dari mana.

Saat itu Inggris masih berkuasa atas wilayah Hong Kong menyerukan pemerintah China bertanggung jawab atas Kowloon. Penduduknya tidak taat pada hukum pemerintah Britania.

Penduduk membangun kota mereka seperti labirin bahkan sinar matahari ogah masuk. Seluruh kota diterangi lampu. Di dalamnya ada rumah bordil, tempat judi, tempat memakai narkotika, seolah tidak terganggu dengan pemerintahan berwenang.

Baru pada 1993 Kowloon menjadi kota mati lantaran pemerintah China dan Inggris bahu membahu menyelesaikan masalah ini dan mengusir penduduk.

1. Pulau Gunkanjima, Jepang

 Inilah 9 Kota Mati Paling Terkenal di Dunia

Pulau ini masuk dalam wilayah kepulauan Kota Nagasaki, Jepang. Gunkan Jima dalam bahasa Negeri Matahari Terbit itu berarti kapal perang. Bentuknya dari atas memang terlihat mirip kapal.

Pulai ini dibeli oleh perusahaan Mitsubishi pada 1890. Mereka memulai proyek batubara dasar laut di sekitaran pulau. Satu dekade kemudian mereka membangun apartemen untuk para pekerja.

Populasi pulau itu membengkak pada 1959. Saat minyak bumi menggantikan batubara, tambang itu mulai ditutup dan penduduk mulai mengosongkan Gunkan Jima. (*/icw)


Inilah 9 Kota Mati Paling Terkenal di Dunia 4.5 5 Maher Feb 7, 2014 Inilah 9 Kota Mati Paling Terkenal di Dunia / ZAMAN dulu beberapa kota ini menjadi simbol sebuah peradaban dan kehidupan dengan segudang cerita mengiringinya. Namun kini, kota-kota ini ditinggalkan seluruh penghuninya dan menjadi kota mati bahkan beberapa diantaranya berhantu. Bangunan berarsitektur luar biasa itu kini hanya menjadi bangkai. Konon banyak arwah menempati lantaran memang tidak satu pun kehidupan manusia ada di sana. Meski demikian, kota-kota ini menjadi layak dikunjungi sebab nilai sejarahnya. Di mana saja kota mati paling tersohor sejagat? Dilansir dari travellone.com : 9. Prypiat, Ukraina Utara Kota besar di tempat paling terasing di Ukraina utara ini merupakan bekas perumahan para pekerja kawasan nuklir Chernobyl. Kawasan ini langsung menjadi kota mati setelah terjadi bencana nuklir menewaskan hampir 50 ribu jiwa. Kini lokasi itu menjadi museum dan bagian sejarah erat kaitannya dengan Uni Sovyet. Nampak terlihat bangunan apartemen, kolam renang, rumah sakit, dan lainnya hancur. Semua isi dalam bangunan ditinggalkan begitu saja seperti pelbagai dokumen, televisi, mainan anak, pakaian, serta benda-benda lain. 8. Kolmanskop, Namibia Kolmanskop merupakan kota hantu di selatan Namibia. Letaknya hanya beberapa kilometer dari pelabuhan Luderitz. Pada 1908 orang-orang di pelabuhan berbondong-bondong menuju padang pasir Namib demi mencari berlian dan memang melimpah di sana. Dalam dua tahun saja, orang-orang Luderitz mampu membangun kota di tengah padang pasir dengan baik termasuk menyediakan prasarana tempat judi, sekolah, rumah sakit, serta rumah-rumah eksklusif. Namun saat perang dunia pertama jual beli berlian menjadi terhenti. Kegiatan perekonomian kota menurun, dan kebutuhan hidup tidak lagi bisa dipenuhi sebab perang membuat krisis. Pada 1950 banyak orang mulai meninggalkan kota itu. Kota ini sedikit demi sedikit kembali tertimbun pasir dan hanya menyisakan sebuah bangunan nampak seperti gedung teater masih berdiri. Selebihnya rusak digerus pasir, bahkan ada yang sudah tenggelam. 7. Sah Zhi, Taiwan Di utara Taiwan pernah dibangun sebuah kampung bernuansa masa depan (futuristik) dengan bangunan mirip obat tablet. Awalnya ini hanya sebagai tempat peristirahatan mewah untuk para taipan Taiwan. Namun banyak kecelakaan fatal saat proyek pembangunannya berlangsung akhirnya dihentikan. Pembangunan ditambah mengalami kesulitan dana dan sumber daya manusia. Akhirnya proyek tempat ini benar-benar dihentikan. Sah Zhi menjadi kota mati dan konon dihuni para hantu dari para pekerja yang tewas saat membangun kota itu. 6. Varosha, Cyprus Kota Varosha terletak di Republik Siprus bagian utara namun tidak diakui oleh pemerintah negara ini sebab invasi Turki. Awalnya pada 1970 kota ini menjadi kota tujuan wisata utama di Cyprus. Untuk memberikan pelayanan yang memuaskan kepada para wisatawan, kota ini membangun berbagai bangunan mewah dan hotel. Namun empat tahun kemudian tentara Turki menduduki kota itu dan memagarinya. Tidak boleh ada yang keluar masuk kota tersebut tanpa seijin dari tentara Turki dan tentara Perserikatan Bangsa-Bangsanya. Rencana Varosha bakal dikembalikan di bawah tangan kendali Yunani, namun rencana tersebut tidak pernah terwujud. Hampir selama 34 tahun kota itu dibiarkan dan tidak ada perbaikan. 5. Craco, Italia Kota Craco terletak di wilayah Basilicata, Italia, dekat Teluk Taranto. Kota ini khas dengan perbukitan dan masyarakatnya hidup sejahtera menjadi petani gandum. Namun pada 1922 bencana alam mulai menimpa Craco. Cuaca buruk serta gempa bumi, tanah longsor, dan perang dunia pertama membuat kota dengan populasi sekitar 2.000 orang ini bermigrasi ke Amerika Utara. Mereka rame-rame pindah massal lantaran tidak tahan dengan keadaan itu. 4. Kadykchan, Rusia Kota Kadykchan merupakan kota kecil di Rusia yang hancur saat Uni Sovyet runtuh. Penduduk setempat berusaha berjuang mendapatkan akses air bersih, pelayanan kesehatan, dan juga sekolah. Awalnya kota itu berpopulasi 12 ribu orang. Namun pemerintah Rusia menyuruh warga mengosongkan kota itu dan menempati rumah baru di kota lain. Mereka meninggalkan rumah dengan segala perabotannya. Anda bisa menemukan buku, mainan, pakaian, dan pelbagai barang di Kadykchan. 3. Oradour SuR Glane, Prancis Sebuah perkampungan kecil bernama Oradur Sul Glane terletak di Prancis menjadi saksi bisu kekejaan perang dunia ke II. Sekitar 624 dibantai tentara Jerman sebagai bentuk pembalasan atas perlakuan Negeri Menara Eiffel itu. Jerman saat itu hendak menyerang di perbatasan Oradour Sul Glane namun kota ini malah diporak porandakan. Hingga kini kota mati itu menyisakan puing bangunan dan kehidupan sunyi menyeramkan. 2. Kowloon, China Kowloon, masuk dalam wilayah luar Hong Kong, China. Tempat ini dulunya sebagai basis tentara Jepang selama perang dunia ke II. Setelah Nippon mengalah pada sekutu, Kowloon diambil alih penduduk entah datang dari mana. Saat itu Inggris masih berkuasa atas wilayah Hong Kong menyerukan pemerintah China bertanggung jawab atas Kowloon. Penduduknya tidak taat pada hukum pemerintah Britania. Penduduk membangun kota mereka seperti labirin bahkan sinar matahari ogah masuk. Seluruh kota diterangi lampu. Di dalamnya ada rumah bordil, tempat judi, tempat memakai narkotika, seolah tidak terganggu dengan pemerintahan berwenang. Baru pada 1993 Kowloon menjadi kota mati lantaran pemerintah China dan Inggris bahu membahu menyelesaikan masalah ini dan mengusir penduduk. 1. Pulau Gunkanjima, Jepang Pulau ini masuk dalam wilayah kepulauan Kota Nagasaki, Jepang. Gunkan Jima dalam bahasa Negeri Matahari Terbit itu berarti kapal perang. Bentuknya dari atas memang terlihat mirip kapal. Pulai ini dibeli oleh perusahaan Mitsubishi pada 1890. Mereka memulai proyek batubara dasar laut di sekitaran pulau. Satu dekade kemudian mereka membangun apartemen untuk para pekerja. Populasi pulau itu membengkak pada 1959. Saat minyak bumi menggantikan batubara, tambang itu mulai ditutup dan penduduk mulai mengosongkan Gunkan Jima. ZAMAN dulu beberapa kota ini menjadi simbol sebuah peradaban dan kehidupan dengan segudang cerita mengiringinya. Namun kini, kota-kota ini...



Yang Ga Kalah Unik:

  • Jusuf Kalla: Rasulullah dan Sahabat Adalah Pengusaha Mantan Wakil Presiden RI Jusuf Kalla (JK) menghadiri Sarasehan Nasional Ulama Pesantren & Cendekiawan Tentang Keagamaan, Keumatan dan Kebangsaan Harlah ke-III Pesantren Mahasiswa Al-Hikam, Beji, Depok. Dalam sambutannya di pesantren mili… Read More
  • Inilah Albert Einstein dan Permintaan Terakhirnya Tahukah agan kalau Tahun 1955, Albert Einstein, fisikawan terkemuka di dunia, harus dirawat di rumah sakit karena pendarahan akibat pembuluh nadinya pecah. Sejak eyang Einstein mempublikasikan teori relativitasnya, dia berhasil mendapat anug… Read More
  • Dahsyatnya Semburan Asap Sinabung (FOTO SATELIT) Erupsi Gunung Sinabung yang tak kunjung berhenti, berdampak pada hajat hidup puluhan ribu orang yang tinggal dan mencari nafkah di sekitarnya. Tak hanya mengabadikan foto Sinabung yang sedang 'tidur' selama 400 tahun, Badan Antariksa Ameri… Read More
  • Saat Kota Mekkah 'Berubah' Jadi Las vegas Penduduk Makkah kini mulai menyebut kota mereka sebagai 'Las Vegas'. Betapa tidak, Dua kota ini sama-sama hidup 24 jam, sejak matahari bangkit hingga surya rebah. Bedanya, kehidupan di Makkah bernuansa Islami, sedangkan Las Vegas berl… Read More
  • Kisah Pilu Pembantaian Sipil Tahun 1999 di Aceh Tragedi itu terjadi di Simpang Kuala, Kecamatan Idi Cut, Aceh Timur,  Rabu dinihari, 3 Februari 1999, persis di depan Markas Koramil dan  Polsek setempat. Tragedi Idi Cut, dikenal luas dengan nama ‘Tragedi Arakundo’, adalah sebua… Read More
  • Pemakaman Paus 25 Ton di Uruguay (FOTO) Paus sprema siap diangkut dengan menggunakan alat berat di tepi Pantai Carrasco, Uruguay, 13 Januari 2014. Puluhan angkatan laut dan beberapa regu penyelemat berusaha keras untuk memindahkan seekor paus seberat 25 ton yang mati terdampar di p… Read More
  • 10 Kekaisaran Terbesar Di Dunia Suatu kerajaan memperbesar pengaruhnya dengan memperluas wilayahnya. Keadidayaan suatu kerajaan dilihat dari luas wilayah, banyaknya penduduk, ekonomi, berapa lama suatu kerajaan itu berdiri dan juga banyak faktor lain yang mempengaruhi seperti peme… Read More
  • 5 Tsunami Paling Mengerikan di Dunia Berikut ini ada beberapa kejadian gempa dan tsunami yang sangat dahsyat terjadi di dunia. Beikut ulasanya.   1. Tsunami akibat gempa 9,5 skala ricther di Chili Tsunami yang terjadi pada tanggal 21-30 Mei 1960 itu sangat dahsyat. … Read More
  • 5 Bencana Alam Paling Mengerikan di Masa Lalu Bencana alam adalah sahabat manusia semenjak dulu, hal ini tercatat di dalam beberapa catatan sejarah, dan bahkan dikisahkan pula dalam berbagai kitab suci agama. Berikut adalah bencana alam hebat yang terjadi di masa lalu; 1. E… Read More
  • 10 Orang Dengan IQ Paling Tinggi Di Dunia FAKTA UNIK PLUS - 10 ORANG PALING PINTAR TINGKAT IQ PALING TINGGI Di dunia ada beberapa tokoh yang dianggap paling pintar akibat memiliki IQ di atas rata-rata. Namun tidak semuanya masih hidup hingga saat ini. Nah berikut ini adalah 10 oran… Read More

7 comments :

  1. kota mati yang sangat mengerikan ya gan , terimakasih informasinya ..

    ReplyDelete
  2. ingin wujudkan impian anda , raih kesempatan dan menangkan ratusan juta rupiah hanya di ionqq,silakan invite
    pin bb#58ab14f5

    ReplyDelete
  3. ingin wujudkan impian anda , raih kesempatan dan menangkan ratusan juta rupiah hanya di ionqq,silakan invite
    pin bb#58ab14f5

    ReplyDelete
  4. terimakasih infonya sangat menarik,jangan lupa kunjungi balik website kami http://bit.ly/2BNthKE

    ReplyDelete
  5. No live link!!! Dont Spam Here!

    ReplyDelete
  6. ===Agens128 Bandar Judi Online===
    || NEW GAME Adu Ikan Cupang ||

    Pakai Pulsa Tanpa Potongan
    Juga Pakai(OVO, Dana, LinkAja, GoPay)
    Support Semua Bank Lokal & Daerah Indonesia
    Game Populer:
    =>>Sabung Ayam S1288, SV388
    =>>Sportsbook,
    =>>Casino Online,
    =>>Togel Online,
    =>>Bola Tangkas
    =>>Slots Games, Tembak Ikan, Casino
    Permainan Judi online yang menggunakan uang asli dan mendapatkan uang Tunai
    || Online Membantu 24 Jam
    || 100% Bebas dari BOT
    || Kemudahan Melakukan Transaksi di Bank Besar Suluruh INDONESIA

    WhastApp : 0852-2255-5128
    www. Agens128 .Club

    ReplyDelete